Beberapa Cara Mencegah Penularan HIV
Untuk lebih memudahkan mengingat maka sebaiknya menggunakan rumus A B C D E, yaitu :
A (Abstinence) : artinya, tidak melakukan hubungan seks sebelum menikah.
B (Befaithfull) : artinya, berhubungan seks hanya dengan pasangan yang sah.
C (Condom) : artinya, gunakanlah kondom apabila salah satu dari pasangan yang sah mengidap Infeksi Menular Seksual (IMS) atau HIV/AIDS.
D (Drugs) : artinya, hindari pemakaian narkoba suntik.
E ( Equipment) : artinya, mintalah pelayanan kesehatan dengan peralatan yang steril
Dostları ilə paylaş: |